Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Pengertian radikal bebas serta mengetahui penyebab dan bahayanya

Hallo sobat clicktri.com senang sekali bisa menjumpai kalian di dalam blog ini, semoga kalian semua selalu di beri kesehatan selalu dan di permudah rezekinya.

Untuk kali ini clicktri.com akan membahas tentang pengertian radikal bebas, serta mengetahui penyebab dan bahayanya, mungkin dari beberapa sobat clicktri.com ada beberapa di antara kalian yang belum mengetahui apa itu radikal bebas. Maka dari itu silahkan baca artikel ini sampai habis ya, agar kalian bisa mengetahui bagaimana radikal bebas bisa terjadi dan dapat membahayakan. Oke langsung saja kita bahas pengertian radikal bebas.

Antioksidan-bahaya-dan-penyebab-serta-pengertian-radikal-bebas

Apa itu radikal bebas


Radikal bebas merupakan sebutan untuk sel-sel rusak yang menyebabkan kondisi negatif/penyakit tertentu dalam tubuh manusia. Mengapa Disebut bebas? karena sel-sel ini kehilangan molekul berperan penting yang akan membuat mereka menyebabkan kerusakan sel kalau bertemu dengan sel lain.

Selain bisa merusak sel, radikal bebas juga bisa merusak sel DNA yang menjadi cikal yang akan menyebabkan tumbuhnya penyakit. Di kala DNA sudah rusak dan berubah, sel tersebut dapat bermutasi dengan cepat. Sehingga untuk mengimbangi radikal bebas diperlukan adanya antioksidan dalam tubuh. 

Bahaya radikal bebas


Beberapa dampak radikal bebas dalam tubuh:

#Kanker

#Aterosklerosis atau penyempitan pembuluh darah

#Stroke

#Jantung


#Kerusakan sel yang berhubungan dengan proses penuaan


Penyebab Radikal bebas


Radikal bebas juga bisa ditemukan disekitar kita, yang berasal dari bahan-bahan:


#Minuman keras


#Makanan dan air yang terkontaminasi racun


#Polusi udara


#Asap rokok


#Ozon


#Radiasi sinar X



Itulah pengertian radikal bebas serta beberapa bahaya dan penyebabnya, semoga artikel ini bermanfaat untuk kalian semua, dan jangan lupa untuk share ya, agar bermanfaat untuk orang lain juga. Dan terima kasih sudah mampir di  blog ini. Salam sehat sobat semua.

Post a Comment for "Pengertian radikal bebas serta mengetahui penyebab dan bahayanya"